Description
Selama puluhan tahun digunakan di industri kimia atau industri mobil, pembuatan kapal, pengolahan logam, serta perusahaan layanan publik, filter pelindung pernapasan Dräger telah menjadi identik dengan pekerjaan yang berkaitan dengan keahlian dan keselamatan di seluruh dunia. Filter ini membersihkan udara untuk bernapas dari kontaminan secara hemat dan efektif.